Foto: Satlantas Polres Bireuen Tambal sejumlah Lubang di jalan Nasional Medan-Banda Aceh (03/07). |
Elitnesia.id| Bireuen, Peduli sarana transportasi di wilayah hukum, Satlantas Polres Bireuen Tambal jalan Berlubang. Iptu Mulyadi, sejumlah 13 titik lubang di jalan Banda Aceh-Medan ditambal, Rabu (3 Juli 2024).
AKBP Jatmiko SH melalui Kasatlantas, AKP Mulyadi SH MH mengatakan, penambahan jalan berlubang sebagian salah satu bentuk kepedulian Kepolisian terhadap sarana transportasi
Sejumlah lubang yang ada disepanjang jalan Nasional (Medan-Banda Aceh) berpotensi membahayakan pengendara yang saban waktu melalui, kata Mulyadi
Sehingga Satlantas Polres Bireuen berinisiatif menambal sejumlah lubang di seputaran jalan utama mulai dari Simpang Empat hingga ke Desa Cot Gapu,
Untuk kegiatan hari ini, Rabu (3/7) Satlantas Polres Bireuen bersama masyarakat menambal sejumlah 13 titik lubang guna mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas di wilayah hukum polres bireuen, Kasatlantas menjelaskan.
Penambahan lubang di sepanjang jalan oleh, Satlantas Polres Bireuen bersama Subdenpom, Jasa Raharja, Dishub dan masyarakat setempat.
Sumber : Reaksinews.id
Redaksi: Ipul pedank laut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar